Rabu, 03 Oktober 2012

SINOPSIS


SINOPSIS

KUALITAS KOMPOS
DARI PRODUK SAMPING PERTANIAN- PERKEBUNAN

I.  Jenis Bahan yang dapat digunakan menjadi kompos
Sampah Organik , Tanaman, Limbah Pertanian, Limbah Perkebunan, Limbah  Ternak, Limbah Manusia .
Jenis bahan dari tanaman
1.      Sisa panen
2.      Afkiran dari sortasi
3.      Gulma

II. Kriteria Kompos Berkwalitas
1.  Kandungan hara yang tersedia.
2. Ada tidaknya mikroorganisme bermanfaat.
3. Sesuai dipakai untuk media pembibitan  benih atau transplanting.
4. Tidak menambah kontaminan.
5. Mampu menyimpan air, memperbaiki struktur tanah, kandungan bahan organik  yang tinggi, dapat menahan hara di dalam  tanah (KTK yang tinggi).
6. Tidak meningkatkan salinitas tanah.
7. Tidak berbau.

III. Kriteria Kompos Jadi
Secara Fisik
1. Kelembaban 30 – 40%
2. Struktur remah, tidak  menggumpal, ukuran  partikel campuran kecil – medium (1/8 mesh)
3. Tidak larut dalam air,  meski sebagian kompos dapat membentuk  suspensi.
4. Suhunya kurang lebih sama dengan suhu  lingkungan.


Pardomuan,    Juni 2012
Mahasiswa PKL II





Sapril Limbong
NIM.01.1.3.1.0.0246


Lampiran 6

LEMBARAN PERSIAPAN MENYULUH (LPM)


Judul
PEMBUATAN PUPUK ORGANIK
Tujuan Instruksional


Metoda

Alat bantu


Waktu

Materi yang dibicarakan


Agar petani mengetahui pembuatan pupuk  Kompos

Demonstrasi Cara

Folder, peralatan


60 Menit

Pembuatan Pupuk Kompos



Pokok Kegiatan
Uraian Kegiatan
Waktu
Keterangan
Pendahuluan
-   Perkenalan
-   Penjelasan manfaat pupuk kompos
5 menit
5 menit

Isi / Materi
-   Penjelasan materi
-   Praktek
15 menit
60 menit

Pengakhiran
Penutup

5 menit








Pardomuan,    Juni 2012
Mahasiswa PKL II



Sapril Limbong
NIM.01.1.3.1.0.0246


Tidak ada komentar:

Posting Komentar